Selasa, 19 Januari 2010

BIOGRAFI BAND NYAWA

BIOGRAFI
Berasal dari kata sederhana yang merupakan sumber dari segala kehidupan di dunia, yah ” NYAWA” mempunyai sifat hidup dan selalu mencari jati diri dengan jiwa yang sesederhana mungkin, dalam perjalanan dan ruang waktu karna hidup hanya sekali, dan sukses juga satu kali.
NYAWA, jiwa, hidup, perasaan, soul,live, atau apapun nama nya, yang di jelas kan dalam music kami adalah kesederhanaan dalam kita menjalani hidup lalu mati yang ga di pandang sebelah mata ,
Sosial, cinta, balada, perasaan, kami tumpahkan dalam semua lagu kami, dengan aliran music yang kami namakan “ hip pop rock alternative ” karena influens kami yang berbeda-beda.
Di bentuk pada tanggal 25 Agustus 2007, dan melakukan beberapa kali bongkar pasang personil, dan pada akhir sekarang lah sebetul nya “NYAWA” dan insya allah langgeng hingga tak ber nyawa lagi.
Impian kami adalah untuk meramai kan dunia industry music Indonesia dan dunia dengan ciri khas music yang kita cipta kan saat ini, dengan menyatukan tekad bulat kami serta keyakinan kami, kami ucapkan permisi dunia music local dan luar negeri.

VISI DAN MISI
Visi : Musik merupakan suatu bentuk karya dan keahlian yang dipadu menjadi satu persatuan, persaudaraan, dan perdamaian, dengan music kami kuat, berani, menangis, tertawa, dsb.
Misi : -Menjadikan musik sebagai suatu karya yang tak larut sepanjang jaman
-Menyelaraskan kemajemukan karya musik sebagai suatu kesatuan dan keindahan bagi audience
-Sarana dan prasarana social dan bahasa universal secara global dan bagi kami pendengar music Indonesia adalah Raja.
-Audience adalah segalanya bagi kami, memanjakan mereka adalah Visi dan Misi yang sangat kami jaga selama kami berkarya.

Jam terbang
Wapres Blok.m (21 November 2007)
Guest stars Smp 181 (19 Agustus 2008)
Guest stars Smu 7 (29 September 2008)
Guest stars Ciledug (09 Maret 2009)
Festival Smu 35 (24 Juni 2009)
Wapres Blok.m (18 Juli 2009)
Guest stars tanah abang (17 Agustus 2009)
Festival Kuningan ( 19 Agustus 2009)
Jatos Bandung
Wapres Blok M (13 Januari 2010)

BIODATA
Full Name : Rio firdaus
Nick Name : Rio
Place of Birth : Jakarta, 23 Oktober 1989
Address : Pejompongan, Jkt
Possition : Vocalist 1
Influent : Sistem of down, ungu, linkin park

Full Name : Puetri sariasih saptlya
Nick Name : Poe
Place of Birth : Jakarta, 03 Maret 1989
Address : Saharjo, Jkt
Possition : Vocalist 2
Influent : Agnes monica, Rossa, Tony Braxton

Full Name : Marawali al ahad
Nick Name : Zuko
Place of Birth : Jakarta, 18 Maret 1987
Address : Pejompongan, Jkt
Possition : Bassist
Influent : Muse, alternatf rock Indonesia

Full Name : Muhsin hakim
Nick Name : Unin
Place of Birth : Jakarta, 30 November 1984
Address : Pejompongan, Jkt
Possition : Drumer
Influent : lars (metallica), Jamrud,

Full Name : Ardiansyah
Nick Name : ardi
Place of Brith : Jakarta, 22 September 1989
Possition : Guitarist
Influent : Alexi laiho, (Childern of bodom)

Full name : Darian Anthony
Nick Name : Ato
Place of Brith : Jakarta, 21 September 1984
Possition : Guitarist, Back Vocal
Influent : Max Cavalera(sepulture), Santana, James(Metallica)


KARYA CIPTA
Lagu Ciptaan :
1. Lentera (Cipt. ATO)
2. Sempurna dgn nya (Cipt. ATO)
3. Jgn tinggal kan (Cipt. ATO)
4. Cepot song (Cipt. ATO)
5. Petakilan (Cipt. ATO)
6. Attia (Cipt. ATO)
7. Bersama mentari (Cipt. ATO)
8. Seling(an)ku (Cipt. ATO)
9. Wanita harapan(Wahar) (Cipt. ATO)
10.Rindu di Hati (Cipt. ATO)
11. Bosan (Cipt. Davy)

Hidup hanya sekali, kesempatan pun Cuma sekali, “ Buktikan “

Contac person :

silfi : 085693080336, zee.skf@gmail.com

Base camp: pejompongan-bendungan hilir,
Jakarta-pusat, 10210

Aksi Panggung, 13 januari 2010 di wapres

Aksi Panggung 1, 13 januari 2010 di wapres